CONTENT BLOGGER HERE

Kamis, 31 Mei 2012

Cara Menyisipkan Gambar di Posting Artikel

Gambar atau image bisa mewakili isi sebuah artikel. Bagi seorang blogger, ketika menulis sebuah artikel, maka jangan lupa untuk memberikan ruang khusus untuk gambar/image. Dengan gambar tersebut visitor akan melihat, lalu membaca isi artikel.
Seperti saya menulis artikel ini. Ketika saya menulis artikel ini, maka saya akan menyisipkan gambar yang berkaitan dengan isi artikelnya.
Caranya :
1. Login ke blogger.com lalu lakukan posting artikel seperti biasa
2. Setelah artikel anda buat saatnya memasukkan gambar yang akan anda sisipkan. Letakkan pointer di tempat yang akan anda sisipi gambar. Kalau saya biasa meletakkan gambar di bagian kanan atau bagian kiri artikel.
3. Klik menu untuk membuat gambar di bagian atas area posting seperti ini
4. Jika muncul seperti gambar di bawah ini, pilih Upload kemudian klik tombol Pilih Berkas.
5. Pilih file gambar yang sudah anda buat tadi. Klik saja dan tunggu hingga proses upload selesai.
5. Jika proses upload selesai klik tombol Add Selected
6. Lihat gambar sudah masuk ke artikel anda.
7. Atur lokasi gambar. Caranya arahkan dan tekan pointer ke gambar. Klik left jika akan diletakkan di posisi kiri artikel dan klik Right jika gambar akan diletakkan di bagian kanan artikel.
Sekian, semoga bermanfaat.


Artikel Terkait:

Untuk menggunakan emoticon ini, COPAS kode ke kotak komentar.
:a: :b: :c: :d: :e: :f: :g: :h: :i: :j: :k: :l: :m: :n: :o: :p: :q: :r: :s: :t: :u: :v: :w: :x: :y: :z:

2 komentar: